PROFIL DESA
SEJARAH DESA
Desa Malintang
Julu adalah nama suatu wilayah di kecamatan Bukit Malintang Kabupaten
Mandailing Natal yang menurut beberapa tokoh masyarakat desa malintang julu
yang pertama kali mendiami desa tersebut
adalah yang bernama Namora Pinggol. Kesaktian namora pinggl membuat dia
menyombongkan diri kemudian datanglah orang sakti keturunan raja Gunung Tua.
Disuatu saat ter tidurlah namora pinggol di posko jaga malam disiang
harikemudian ditukar orang sakti itulah kurabunya dengan daun pakis dan saat
namora pingggol terbangun dia merasa malu dengan keadaannya kemudian dia
melarikan diri/mengungsi kedalam hutan.
Sejak itu
datanglah utusan Raja dari GunungTua yang bernama Mangaraja Soaduon. Sehingga
saat itu mangaraja Soaduon menjadi raja di Desa Malintang Julu, dan waktu terus
berjalan kemudian wafatlah raja tersebut dan digantikanlah dengan anaknya yang
bernama raja Soangkupon setelah diproglamirkan kemerdekaan Indonesia Tahun 1945
maka ditahun 1946 diangkatlah yang namanya Kepala Desa di Kampung Desa
Malintang Julu sampai dengan sekarang ini.
DEMOGRAFI DESA
Desa Malintang
Julu terletak didalam Wilayah Kecamatan Bukit Malintang Kabupaten Mandailing
Natal Provinsi Sumatera Utara yang berbatasan dengan :
-
Sebelah Utara Berbatasan dengan Desa Pintu Padang Julu
-
Sebelah
Timur Berbatasan dengan Desa Tangga Bosi
-
Sebelah
Selatan Berbatasan dengan Desa Gunung Tua
-
Sebelah
Barat Berbatasan dengan Huta Negara
LUAS WILAYAH DAN IKLIM
Luas
Wilayah Desa Malintang Julu adalah 25.094 Ha dimana pada umumnya penduduk desa
malintang julu memiliki mata pencaharian sebagai Petani/Pekebun.
Iklim
Desa Malintang Julu sebagaimana desa-desa lain diwilayah Indonesia memiliki
iklim kemarau dan hujan, hal tersebut mempunyai pengaruh langsung terhadap pola
tanam pada lahan pertanian yang ada di desa tersebut.
KEADAAN SOSIAL
Penduduk
Desa Malintang Julu mayoritas penduduk asli malintang julu dan desa tersebut
mempunyai jumlah penduduk 3.662 Jiwa yang terdiri dari laki-laki sebanyak 1.734
jiwa dan perempuan 1.928 jiwa dan 978 KK yang terbagi dalam 6 (enam) wilayah
dusun dengan rincian sebagai berikut :
Jumlah Penduduk ditingkat Dusun
Dusun I
|
Dusun II
|
Dusun III
|
Dusun IV
|
Dusun V
|
Dusun VI
|
609 orang
|
491 orang
|
503 orang
|
509 orang
|
545 orang
|
603 orang
|
Jumlah Penduduk ditingkat
Pendidikan
Pra Sekolah
|
SD
|
SLTP
|
SLTA
|
Sarjana
|
Pasca Sarjana
|
559 orang
|
1313 orang
|
637 orang
|
625 orang
|
128 orang
|
-
|
Jumlah Penduduk ditingkat Pekerjaan
Petani
|
Pedagang
|
PNS
|
Buruh
|
882 KK
|
98 KK
|
27 KK
|
31 KK
|
Jumlah Sarana dan Prasarana Desa
|
Sarana / Prasarana
|
Jumlah
|
Keterangan
|
1
|
Koperasi Unit Desa ( KUD )
|
1 Unit
|
|
2
|
Kantor Desa
|
1 Unit
|
|
3
|
Mesjid
|
1 Unit
|
|
4
|
Musholla
|
4
Unit
|
|
5
|
SD Negeri
|
4
Unit
|
|
6
|
Madrasah Diniyah
Awaliyah
|
1
Unit
|
|
7
|
Sungai
|
1
|
|
8
|
Jalan Rabat Beton
|
2.300
M
|
|
9
|
Jalan Aspal Penetrasi
|
1 Km
|
|
10
|
Mesin Penggiling Padi
|
3
Unit
|
|
11
|
Air Bersih
|
8
Unit
|
|
12
|
MCK
|
2
Unit
|
|
13
|
Kantor KUA
|
1
Unit
|
|
14
|
Lapangan Bola
|
1
Unit
|
|
Struktur Organisasi Pemerintahan Desa
Kepala Desa : ALI AMRIN NASUTION
Sekretaris Desa : SAYADI
Kaur Pemerintahan :
Kaur Kemasyarakatan :
Kaur Pembangunan :
Bendahara Desa : SUHERRI
Ketua BPD : AHMAD SUBUR
NASUTION